Eka Swadiansa

Principal dari Office of Strategic Architecture (OSA), founding member Global University for Sustainability (GU) dan kurator SPIRIT_45/47/55. Ia adalah alumni Universitas Brawijaya (Malang, 2000), dan intern di Takenaka Corporation Midosuji Headquarter (Osaka, 2009). Ia pernah memenangkan diantaranya the Tadao Ando Foundation/OFIX grant (Osaka-Nara-Kyoto-Kobe, 2009), Terreform/SOM fellowship (New York, 2009) dan ARENA fellowship (Hong Kong, 2017).

Sebagai kurator; ia telah mengkurasi roundtable arsitektur di the Rise of Asia 2018 (Universite Paris 1 Pantheon Sorbonne & Universite Le Havre du Normandie), SPIRIT_45 (Sinar Fontaine Bartholdi, Lyon & ENSA Paris La Villette, 2018) dan SPIRIT_47 (Lingnan University Hong Kong, 2019) lecture, conferece and exhibition series. Di SPIRIT_47 ia mengkurasi 65 karya gubahan 13 arsitek muda Asia, dari 7 negara yang berbeda; termasuk diantaranya adalah mantan anak didik Tadao Ando, Norman Foster, Zaha Hadid dan Toyo Ito; serta alumnus dari AA School, Berlage Institute, University of Oxford, UCL, NUS, TU Delft, HKU, UNSW dan RMIT.


Sebagai narasumber di kuliah: